Breaking News
Loading...
Friday 2 October 2015

7 Tempat Wisata Menarik Indonesia Yang Terkenal Di Dunia

Selamat datang di blog Serba Serbi Di Dunia, dimana disini saya akan memberikan cerita-cerita menarik yang ada di belahan dunia, terutama di negeri kita tercinta Indonesia. Sering sekali kita melihat banyak orang-orang yang ingin pergi berlibur ke luar negeri untuk mendatangi tempat-tampat wisata disana. Menurut saya itu tidak perlu dilakukan, hanya menghambur-hamburkan uang saja. Negeri kita tercinta, Indonesia memiliki banyak sekali tempat wisata yang indah yang tidak kalah keindahannya dengan tempat-tempat wisata yang berada di luar negeri sana. Jika anda sudah mengunjungi semua tempat wisata di negeri kita ini, barulah silahkan saja anda pergi ke luar negeri.

Tempat-Tempat Wisata Di Indonesia

Ada banyak sekali tempat-tempat wisata yang bisa kita datangi di Indonesia ini. Negeri tropis dengan berbagai macam kebudayaan dan orang-orang yang ramah ini membuat sebagian besar turis asing ingin tinggal di Indonesia. Masih banyak sekali tempat-tempat yang mungkin belum anda kunjungi, bahkan mungkin pula tempat-tempat tersebut belum di jajaki oleh kaki manusia.

Namun kali ini saya hanya akan memberikan informasi yang telah saya rangkum di dalam 7 Tempat Wisata Menarik Indonesia Yang Terkenal Sedunia. Tuh kan, apalagi coba ? bahkan tempat-tempat ini sudah terkenal di dunia, dan masa orang Indonesia sendiri tidak mengetahuinya. Berikut ke-7 tempat wisata tersebut :

Danau Tiga Warna

Danau tiga warna ini adalah sebuah danau yang sangat unik, kenapa disebut sebagai danau tiga warna ? karena dari ketiga danau tersebut memiliki warna airnya masing-masing. Warna-warna danau tersebut adalah hitam, hijau dan juga merah. Tidak hanya mempesona bagi eisatawan dalam negeri, bahkan wisatawan dari mancanegara pun ingin menginjakkan kakinya di danau kelimutu ini. Danau ini terletak di Desa Pemo, Kecamatan Kelimutu, Kabupaten Ende, Provinsi NTT.


serba serbi dunia
serba serbi di dunia

Danau Kakaban

Keajaiban daei danau kakaban ini adalah adanya ubur-ubur yang tidak menyengat. Ajaibnya, ubur-ubur jenis seperti ini hanya ada di dua tempat saja di dunia, yaitu di Indonesia dan di Jellyfish Lake yang terletak di pulau meicronesia, kawasan tenggara laut pasifik. Bahkan di danau kakaban ini, anda bisa berenang bersama ubur-ubur ini. Danau kakaban ini disinyalir sebagai danau yang paling besar yang berada di dunia. Sebabnya,terdapat 4 jenis ubur-ubur di danau ini, yaitu ubur-ubur bulan, ubur-ubur totol, ubur-ubur kotak, dan ubur-ubur terbalik.

serba serbi dunia
serba serbi alam semesta

Pulau Komodo (Pasir Pantai Merah Muda)

Jika pantai biasanya berpasir putih atau hitam, maka pasir ini mempunyai pasir yang berwarna merah muda. Jangan sampai anda  melewatkannya, segera datang ke pink beach di pulau komodo ini. Pantai ini letaknya berada di balik bukit, sehingga sepi dan terpencil, cocok untuk anda yang ingin menyegarkan pikiran anda. Di panati ini air lautnya sangat biru dan jernih sehingga akan menggoada para diving atau snorekelling.

serba serbi di dunia
serba serbi di bumi

Gua Batu Cermin (Fosil penyu dan batu karang)

Di dalam gua ini terdapat gugusan batu karang dan fosil penyu di dinding guanya. Kamu juga bisa melihatya dengan menggunakan senter karena gelapnya suasana di dalam goa tersebut. Gugusan batu karang pun akan terlihat jelas, seperti batu karang yang berada di bawah permukaan laut. Oleh sebab itulah, batu-batu karang dan penyu yang seharusbya v=berada di bawah kautan tersebut. Mengapa bisa berada di dalam gua di atas daratan ? Inilah tanda tanya besar sekaligus menjadi keajaiban alam. Guan batu cermin ini berada di kamoung wae kesambi, kecamatan komodo, kabupaten Manggarai Barat, flores Barat, NTT.




serba serbi di dunia
serba serbi hal yang ada di dunia

Gunung Krayan (Garam di atas gunung)

Gunung yang satu ini sangat unik sekali, gunung ini menghasilkan garam diatasnya. Garam yang dihasilkan dari krayan ini memiliki penampilan yang sama dengan garam lain, yaitu seperti pasir dan berwarna putih. Tetapi, ternyara garam gunung ini memiliki kandungan yodium yang lebih tinggi dibandingkan dengan garam laut yang lain lho mas broo..

serba serbi di dunia
serba serbi

Air Panas Di Pinggir Pantai

Pemandian air pansa di kolam atau digunung, itu sudah sangat biasa. Namun di pantai akesahu, lebih tepatnya di desa tidore, maluku utara, yang menjadikan pemandian air panasnya ini sangat unik adalah tempat atau posisi pemandian air panas ini berada di pinggir pantai. Benar-benar di pinggir pantai dan de depan lautan...!!



serba serbi di dunia
serba serbi dunia ini

Pasir Putih Di Bukit Lembah Baliem

Jika selama ini anda menganggap pasir putih hanya berada di pantai saja, maka anda salah..!! datanglah ke desa aikima di lembah baliem, kabupaten jayawijaya, papua. Di sana terdapat pasir putih yang berada di atas bukit dan berjarak ratusan kilometer dari tepi pantai. Ajaib gak..



serba serbi di dunia
serba serbi alam semesta dunia

Dari ke tujuh tempat yang menakjubkan tersebut, kira-kira anda memilih untuk pergi ke tempat wisata yang mana ? Sangat disayangkan jika anda hanya mengeluarkan uang yang banyak hanya untuk pergi berwisata ke tempat-tempat yang berada di luaran negeri sana, padahal Indonesia ini lebih memiliki banyak sekali tempat wisata yang indah dan hebat. Jadi jangan sampai anda menyesal..sampai ketemu lagi yaaa... kawaannn..
Next
This is the most recent post.
Previous
This is the last post.

0 comments:

Post a Comment

 
Toggle Footer